Butir Kegiatan Analis Kebijakan Muda

Butir Kegiatan Analis Kebijakan Muda

Berdasarkan Permen PAN & RB No 45 Tahun 2013 Tentang Jabatan Fungsional Analis Kebijakan dan Angka Kreditnya, berikut ini diantaranya butir kegiatan Analis Kebijakan Muda :

  • Menulis artikel di media massa
  • Menyampaikan gagasan kebijakan kepada pemangku kepentingan
  • Melakukan diseminasi kebijakan
  • Melakukan advokasi kebijakan
  • Melakukan konsultasi, dialog dan diskusi dengan para pemangku kepentingan untuk memperoleh tanggapan terhadap kebijakan.
  • Menyelenggarakan konsultasi , dialog dan diskusi dengan para pemangku kepentingan untuk memperoleh tanggapan terhadap usulan rancangan kebijakan
  • Melakukan kerjasama dan konsultasi dengan pejabat publik dan pemangku kepentingan
  • Melakukan uji publik rancangan rekomendasi kebijakan
  • Melakukan Fokus Group Diskusi kepada pejabat publik dan pemangku kepentingan terkait dengan isu, masalah dan atau kebijakan
  • menyediakan rekomendasi kebijakan
  • Penyusunan Naskah Akademik Rancangan Peraturan Daerah
  • Melaksanakan Pemantauan dan evaluasi implementasi Kebijakan (evaluasi)
  • Menyediakan informasi terkait perumusan masalah kebijakan

Selengkapnya dapat diundah pada file berikut

Comments

No comments yet. Why don’t you start the discussion?

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *